Sains Aktuaria Better Bigger Faster

Merdeka Belajar - Kampus Merdeka (MBKM)

Program MBKM merupakan persiapan karier yang komprehensif guna mempersiapkan generasi terbaik Indonesia. Kampus Merdeka merupakan bagian dari kebijakan Merdeka Belajar oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia yang memberikan kesempaatan bagi mahasiswa/i untuk mengasah kemampuan sesuai bakat dan minat dengan terjun langsung ke dunia kerja sebagai persiapan karier masa depan.

Manfaat mengikuti program MBKM:

  • Kegiatan praktik di lapangan akan dikonversi menjadi SKS
  • Eksplorasi pengetahuan dan kemampuan di lapangan selama lebih dari satu semester
  • Belajar dan memperluas jaringan di luar program studi atau kampus asal
  • Menimba ilmu secara langsung dari mitra berkualitas dan terkemuka
A. Informasi Program MBKM
  • https://kampusmerdeka.kemdikbud.go.id untuk mengetahui informasi dan update terkini terkait program MBKM terdiri dari beberapa BKP MBKM dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
B. Alur Permohonan Rekomendasi MBKM dari ITERA

Mahasiswa di WAJIB kan meminta persetujuan terlebih dahulu ke Dosen Wali untuk mengikuti MBKM di Luar Kampus, sehingga mahasiswa membuat Form Pernyataan bahwa mahasisiwa di izinkan oleh Dosen Wali. Download Form Pernyataan DISINI

Mahasiswa disarannya untuk membuat Rancangan Kegiatan dalam bentuk Proposal yang akan di periksa oleh Koordinator MBMK Prodi, maka mahasiswa dapat berdiskusi terlebih dahulu ke Dosen Wali.

1.) Setelah tahap 1 dan 2 dilaksanakan mahasiswa dapat mengajukan Permohonan Surat Rekomendasi MBKM dari ITERA. sialahkan ajukan permohonan pada link berikut: Permohonan Surat Rekomendasi MBKM ITERA

2.) Jika Surat rekomendasi telah di setujui Tendik Prodi akan memberitahu yang bersangkutan dan silahkan dapat mengambil ke Prodi secara Mandiri

C. -

D. -